KATALOG KEGIATAN

Sejak berdiri sampai tahun 2016, KAIL telah menyelenggarakan kegiatan-kegiatan sebagai berikut:

2017
Hari Belajar Anak

Minggu, 29 Januari 2017 - Aku, Diriku dan Jejak Waktu
Minggu, 26 Februari 2017 - Menjelajah Kepulauan Abdious
Minggu, 19 Maret 2017 - Piknik Kecil di Rumah Kail
Minggu, 23 April 2017 - Aku Berani Mencoba!
Sabtu, 20 Mei 2017 - Kunjungan ke Festival Anak Bertanya
Minggu, 18 Juni 2017 - Ngabuburit di Rumah Kail
Minggu, 23 Juli 2017 - Membuat Peta Kampung Cigarugak
Minggu, 24 September 2017 - HBA Ultah Kail bersama Rumah Mentari
Minggu, 29 Oktober 2017 
Minggu, 19 November 2017
Minggu, 10 Desember 2017

Hari Belajar Kail

Sabtu, 18 Maret 2017 - Nusantari bersama Bude Ratna (Semesta Tari)
Sabtu, 29 April 2017 - "Mengenal Diri Bagi Aktivis" Peluncuran Pro:aktif Online
Minggu, 29 Juli 2017 - Pola Hidup Sehat Alami bersama dr. Rini Damayanti
Sabtu, 28 Oktober 2017 - Self Healing for Healthy & Happy Life Bagi Aktivis

Cara Berpikir Sistem

Sabtu, 18 Februari 2017 - Angkatan XXIX
Minggu, 2 April 2017 - Angkatan XXX
Minggu, 7 Mei 2017 - Angkatan XXXI
Sabtu, 30 September 2017 - Angkatan XXXII

Kegiatan Khusus
Perayaan 15 Tahun KAIL dan Dirgahayu 72 Tahun Indonesia - 26 Agustus 2017

2016

Hari Belajar Anak
Minggu, 31 Januari 2016 - Membuat Jurnal
Minggu, 28 Februari 2016 - Mengungkap Rahasia Terpendam di Rumah KAIL
Minggu, 27 Maret 2016 - Dongeng Wayang
Minggu, 24 April 2016 - Rahasia di Dunia Mambo Nambo
Minggu, 22 Mei 2016 - Si Biru Berubah Rasa
Minggu, 12 Juni 2016 - Ngabuburit di Rumah Kail
Minggu, 24 Juli 2016 - Kisah Sendal Rumah Mak Isah
Minggu, 28 Agustus 2016 - Hari Ulang Tahun KAIL ke-14 dan HUT RI ke-71
Minggu, 25 September 2016 - Kisah Jatayu
Minggu, 23 Oktober 2016 - Bermain Lipat-lipat
Minggu, 20 November 2016 - Workshop Pohon Harapan
Minggu, 18 Desember 2016 - Arpillera untuk Ibu

Hari Belajar Kail

Minggu, 6 Maret 2016 - Membuat Fermentasi Rumahan
Minggu, 8 Mei 2016 -  Ayo Buat Sendiri Produk Pembersihmu!
Minggu, 11 September 2016 -  Membuat Jus Enzim
Minggu, 6 November 2016 - Meramu Jamu Tradisional

Cara Berpikir Sistem
Sabtu, 13 Februari 2016 - Angkatan XXIV
Sabtu, 9 April 2016 - Angkatan XXV
Sabtu, 4 Juni 2016 - Angkatan XXVI
Sabtu, 1 Oktober 2016 - Angkatan XXVII
Sabtu,12 November 2016 - Angkatan XXVIII

Kegiatan Khusus

Sabtu - Minggu, 26-27 November 2016 - Hari Relawan KAIL

2015

Hari Belajar Anak
Minggu, 22 Februari 2015 - Gaya Rambut Pascal
Minggu, 26 April 2015 - Persahabatan di Bibelbin dan Bibelbu
Minggu, 31 Mei 2015 - Menonton Film dan Berkarya
Minggu, 28 Juni 2015 - Mendengarkan Dongeng dan Bermain Permainan Papan
Minggu, 9 Agustus 2015 - Bazaar dan Hari Ulang Tahun KAIL ke-13
Minggu, 25 Oktober 2015 - Kerajaan Jamur Tiram
Minggu, 29 November 2015 Kreasi Daun Kelapa
Minggu, 20 Desember 2015

Hari Belajar Kail

Minggu, 22 Februari 2015 - Menyemangati Anak Belajar
Minggu, 26 April 2015 - Merajut Sederhana

Cara Berpikir Sistem
Sabtu, 5 Desember 2015 - Angkatan XXIII

2014
Hari Belajar KAIL
Minggu, 30 November 2014 - Lokakarya Manajemen Keuangan Pribadi
Minggu, 26 Oktober 2014 -  Membuat peralatan rumah dengan memanfaatkan barang bekas
Minggu, 21 September 2014 - Lokakarya Bahaya Zat Aditif
Minggu, 30-31 Agustus 2014 - Jaringan Aktivis Lintas Bidang Garap
Minggu, 6 Juli 2014 - Syukuran Hari Ulang Tahun KAIL
Minggu, 22 Juni 2014 - Taplak dari kain perca
Minggu, 1 Juni 2014 - Nonton & Diskusi Film "Temani Aku Bunda" 
Minggu, 15 Mei 2014 - Kreasi Map dari Kain
Minggu, 27 April 2014 - Arpillera - Seni Perca dari Brazil
Minggu, 23 Maret 2014 - Pelatihan NOL SAMPAH
Minggu, 23 Februari 2014 - Syukuran Rumah KAIL

Hari Belajar Anak

Minggu, 28 Desember 2014 - Membuat kreasi dengan stik es krim
Minggu, 30 November 2014 - Berkreasi dengan kertas Kokoru dan Donasi Kapsul (Dongeng diiringi musik tradisi Kacapi Suling)
Minggu, 26 Oktober 2014 - Berkarya dengan Benang Wol (Ojos de Dios, Makhluk Pom-pom)
Minggu, 21 September 2014 - Label Hadiah
Minggu, 17 Agustus 2014 - Hari Kemerdekaan
Minggu, 6 Juli 2014 - Menggambar dan Mendongeng
Minggu, 22 Juni 2014 - Gelang Cina
Minggu, 15 Mei 2014 - Kreasi Lipat Kertas
Minggu, 27 April 2014 - Topeng dari Kertas Karton
Minggu, 23 Maret 2014 - Mengenal Serangga
Minggu, 23 Februari 2014 - Kreasi Sidik Jari

Pelatihan Cara Berpikir Sistem
Minggu, 16 November 2014, Angkatan XXII
Minggu, 24 Agustus 2014, Angkatan XXI
Minggu, 8 Juni 2014, Pelatihan Mentor CBS
Minggu, 4 Mei 2014, Angkatan XX
Minggu, 9 Maret 2014, Angkatan XIX

Kemitraan
Selasa, 8 Oktober 2014, Lokakarya Cara Berpikir Sistem untuk Siswa SMKN 15 Bandung (Relawan GSSI)
Sabtu, 12 Juli 2014 - Menggali Potensi untuk Pengembangan Komunitas
Kamis, 29 Mei 2014 - Camping Pramuka Homeschooler Bandung
Selasa, 27 Mei 2014 - Lokakarya Cara Berpikir Sistem untuk Relawan GSSI


2013

Bandung, 20 Desember 2013, Hari Belajar KAIL, Membuat sabun dan keju
Bandung, 29 November 2013, Hari Belajar KAIL, Membuat selai strawberi dan coklat
Bandung, 23 November 2013, Pelatihan Cara Berpikir Sistem - Angkatan XVIII
Bandung, 25 Oktober 2013, Hari Belajar KAIL, Manajemen Keuangan Pribadi
Bandung, 27 September 2013, Hari Belajar KAIL, Membuat donat kentang
Bandung, 21 September 2013, Pelatihan Cara Berpikir Sistem - Angkatan XVII
Bandung, 31 Agustus 2013, Hari Belajar KAIL, Peringatan 17 Agustus
Bandung, 24 Agustus 2013, Pelatihan Menulis untuk Perubahan - Angkatan IV
Bandung, 26 Juli 2013, Hari Belajar KAIL, Arpillera, Membuat Ketupat dan Pembatas Buku
Bandung, 13 Juli 2013, Pelatihan Cara Berpikir Sistem - Angkatan XVI
Bandung, 28 Juni 2013, Hari Belajar KAIL, Desain
Bandung, 15 Juni 2013, Workshop Hidup Sehat Alami
Bandung, 31 Mei 2013, Hari Belajar KAIL, Arpillera
Bandung, 18 Mei 2013, Pelatihan Cara Berpikir Sistem - Angkatan XV
Bandung, 26 April 2013, Hari Belajar KAIL, Membuat map/notebook dari kain
Bandung, 20 April 2013, Pelatihan Menulis untuk Perubahan - Angkatan III
Bogor, 5-6 April 2013, Lokakarya The Natural Step (Riichiro Oda, Change Agent - Jepang)
Bandung, 22 Maret 2013, Hari Belajar KAIL
Bandung, 16 Maret 2013, Pelatihan Cara Berpikir Sistem - Angkatan XIV
Bandung, 22 Februari 2013, Hari Belajar KAIL
Bandung, 11 Januari 2013, Hari Belajar KAIL

2012
Bandung, 19-21 Desember 2012, Pelatihan Analisis Tulisan Tangan (Bayu Ludvianto, dkk)
Bandung, 8-9 Desember 2012, Pelatihan Cara Berpikir Sistem - Angkatan XIII
Bandung, 22 November 2012, Hari Belajar KAIL
Bandung, 6-7 Oktober 2012, Pelatihan Cara Berpikir Sistem - Angkatan XII
Bandung, 6-7 Juli 2012, Pelatihan Cara Berpikir Sistem - Angkatan XI
Bandung, 16 Juni 2012, Lokakarya Arpillera
Bogor, 25-26 Maret 2012, Lokakarya U Process (Riichiro Oda, Change Agent - Jepang)
Bandung, 17 Maret 2012, Lokakarya Manajemen Keuangan Pribadi
Bandung, 25 Februari 2012, Lokakarya Tapping Trauma Technique (Isak Stoddard, Swedia)

2011

Bandung, 19 Desember 2011, Diskusi Pembangunan Berkelanjutan (Nirmala Nair, ZERI South Africa)
Bandung, 18 Desember 2011, Pelatihan Dasar-dasar Yoga (Nirmala Nair, ZERI South Africa)
Bandung, 11 Desember 2011, Pertemuan ke-2 KAIL Support Group - Angkatan I
Bandung, 27 November 2011, Lokakarya Arpillera
Bandung, 30 Oktober 2011, Lokakarya Arpillera
Bandung, 29 Oktober 2011, Pelatihan Jadilah Yang Terbaik - Angkatan III
Bandung, 25 September 2011, Lokakarya Cara Belajar
Bandung, 24 September 2011, Pertemuan ke-1 KAIL Support Group - Angkatan I
Bandung, 13 Agustus 2011, Pelatihan Jadilah Yang Terbaik - Angkatan II
Bandung, 25 Juni 2011, Pelatihan Jadilah Yang Terbaik - Angkatan I

2010

Bandung, 3-4 April 2010, Workshop on Systems Archetypes and Communicating Complex System (Riichiro Oda, Change Agent - Jepang)

2009

Bandung, 7-8 April 2009, Penggunaan Cara Berpikir Sistem dan Teori Difusi Inovasi untuk Menyusun Strategi Penyebaran Biodigester (Riichiro Oda, Change Agent - Jepang)
Bandung, 22 Maret 2009, Lokakarya IV Visioning untuk Aktivis, Angkatan I.

2008

Bandung, 21 Desember 2008, Lokakarya III Visioning untuk Aktivis, Angkatan I.
Bandung, 17 Agustus 2008, Lokakarya II Visioning untuk Aktivis, Angkatan I.
Bandung, 26-27 April 2008, Lokakarya I Visioning untuk Aktivis, Angkatan I.
Bandung, 30-31 Maret 2008, Pelatihan Cara Berpikir Sistem - Angkatan IX, kolaborasi dengan Riichiro Oda dan Junko Edahiro dari Change Agent. Inc, Jepang.

2007
Bandung, 19 Maret 2007, Lokakarya Arpillera.
Bandung, 18 Februari 2007, Lokakarya Arpillera.
Bandung, 16-17 Februari 2007, Pelatihan Teknik Fasilitasi.
Bandung, 10-11 Februari 2007, Pelatihan Cara Berpikir Sistem - Angkatan VIII.

2006

Bandung, 25-26 Maret 2006, Pelatihan Cara Berpikir Sistem - Angkatan VII.

2005

Bandung, 11-13 November 2005, Pelatihan Cara Berpikir Sistem - Angkatan VI.
Bogor, 20-21 Agustus 2005, Pertemuan Aktivis Lintas Bidang Garap (JALA) - Tahun 4.

2004

Bandung, 26-28 November 2004, Pelatihan Cara Berpikir Sistem - Angkatan V.
Bandung, 8-10 Oktober 2004, Pelatihan Penggunaan Permainan untuk Media Pembelajaran - Angkatan 2.
Bandung, 13-15 Agustus 2004, Pelatihan Penggunaan Permainan untuk Media Pembelajaran - Angkatan 1.
Solo, 12-23 Juni 2004, Pertemuan Aktivis Lintas Bidang Garap (JALA) - Tahun 3.
Bandung, 21-23 Mei 2004, Pelatihan Cara Berpikir Sistem - Angkatan IV.
Bandung, April-Mei 2004, Serial Pelatihan untuk Trainer Cara Berpikir Sistem.
Bandung, 16-18 Januari 2004, Pelatihan Cara Berpikir Sistem - Angkatan III.

2003

Bandung, 26-28 September 2003, Pelatihan Cara Berpikir Sistem - Angkatan II.
Bandung, 21-22 Juni 2003, Pertemuan Aktivis Lintas Bidang Garap (JALA) - Tahun 2.
Bandung, 31 Mei -2 Juni 2003, Pelatihan Cara Berpikir Sistem - Angkatan I.

2002

Bandung, 25-27 Oktober 2002, Pertemuan Aktivis Lintas Bidang Garap (JALA) - Tahun 1.

    Tidak ada komentar:

    Posting Komentar